Pertemuan Rutin Dharmayukti Karini Pengadilan Agama Talu
Dharmayukti Karini Pengadilan Agama Talu melaksanakan pertemuan rutin pada Jumat, 23 Januari 2025, bertempat di Ruang Sidang Abu Musa Al-Asyari. Kegiatan ini dihadiri oleh anggota Dharmayukti Karini Pengadilan Agama Talu serta menjadi ajang perkenalan anggota baru dalam rangka mempererat silaturahmi dan kebersamaan.


